Doa naik kendaraan lengkap dengan artinya

Date September 3, 2019 01:52

Hai apa kabar? Semoga selalu dalam keadaan baik ya, oke langsung saja kali ini kami akan membahas mengenai doa naik kendaraan. Anda tentu saja pernah bepergian menggunakan kendaraan, baik kendaraan pribadi maupun kendaraan umum. 

Kendaraan sendiri dibagi menjadi dalam tiga kelompok, yakni darat, laut dan udara. Kendaraan yang termasuk darat adalah sepeda, sepeda motor, becak, mobil, bus, kereta api dan masih banyak lagi. Sedangkan yang termasuk laut adalah kapal dan yang termasuk udara adalah helikopter juga pesawat.

Tentu saja mau apapun kendaraan yang dinaiki kita sebaiknya selalu membaca doa naik kendaraan. Selain membaca doa, saat berkendara kita juga harus selalu memperhatikan etika, fisik kendaraan, kelengkapan surat-surat dan keselamatan dalam berkendara.

Sebelum mulai untuk berkendara sebaiknya kita berniat dengan tujuan yang baik. Kemudian kita juga harus selalu berhati-hati dijalan, mematuhi rambu lalulintas dan menghargai hak orang lain.

 

Doa Sebelum Naik Kendaraan

 

سُبْحَانَالَّذِيْسَخَّرَلَنَاهَذَاوَمَاكُنَّالَهُمُقْرِنِيْنَ. وَإِنَّاإِلَىرَبِّنَالَمُنْقَلِبُوْنَ

“Subhaanalladzii sakhkhara lanaa hadzaa wamaakunna lahu muqriniin, wa innaa ilaa rabbinaa lamungqalibuun”

Artinya :

‘’Maha Suci Dzat yang telah menundukkan bagi kami kendaraan ini padahal sebelumnya kami tidak dapat menguasainya dan sesungguhnya kepada Rabb-lah kami akan kembali….’’

 

Doa Sebelum Naik Kapal Laut

بِسْمِاللَّهِمَجْرَاهَاوَمُرْسَاهَاإِنَّرَبِّيلَغَفُورٌرَحِيمٌ

“Bismillaahi majreehaa wamursaahaa inna rabbii laghafururrahiim”

Artinya :

“Dengan menyebut nama Allah pada waktu berlayar dan berlabuhnya. Sesungguhnya Tuhanku benar-benar Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.” (QS. Hud, ayat 41).

Dengan selalu membaca doa naik kendaraan dan selalu ingat dengan Allah SWT berarti kita memohon untuk selalu diberikan keselamatan saat melakukan perjalanan dengan kendaraan apapun dan dengan tujuan manapun. Baca Artikel Ini Juga : Doa naik kendaraan darat dan laut .

Sebab dimana pun dan kapan pun selalu terdapat bahaya. Maka dari itu kita harus selalu memohon dan berdoa supaya dijauhkan dari mara bahaya. Semoga pembahasan tentang doa naik kendaraan kali ini bisa bermanfaat untuk Anda dan kita selalu diberi perlindungan oleh Allah SWT. Aamiin.

 

Posted September 3, 2019 01:52

 

Add Your Comment

Already signed up? Login.
  •  
 
guest avatar
staceyeveringham.hatenadiary.com

5 years, 3 months ago

 

Having rezd this I thought it was extremely enlightening. I appreciate you taking thhe time and effot to put this short article together. I once again find myself personally spending way too much time both reading and leaving comments. But so what, it was still worthwhile!

guest avatar
fully furnished office

5 years, 2 months ago

 

I visited a lot of website but I believe this one has got something extra in it.

guest avatar
optical fiber cable management

5 years, 2 months ago

 

I'm impressed, I have to admit. Rarely do I encounter a blog that's both educative and interesting, and without a doubt, you've hit the nail on the head. The problem is something which not enough people are speaking intelligently about. Now i'm very happy I stumbled across this in my search for something relating to this.

guest avatar
hotel door locks

5 years, 1 month ago

 

First off I want to say terrific blog! I had a quick question in which I'd like to ask if you do not mind. I was interested to know how you center yourself and clear yiur hhead prior to writing.

I've hadd trouble clearing my thoughts in getting my thoughts out there. I truly do take pleasure inn writting however it ust seems like the first 10 to 15 minutes are generally wasted simply just trying to figure out how to begin. Anny ideas or tips? Kudos!

guest avatar
camera wifi giá rẻ

4 years, 9 months ago

 

Wonderful goods from you, man. I have take into accout your stuff previous to and you are just too magnificent. I actually like what you've received here, certainly like what you are stating and the way in which by which you assert it. You make it enjoyable and you continue to care for to keep it smart. I cant wait to learn much more from you. This is actually a wonderful web site.

guest avatar
watches experience

4 years, 9 months ago

 

Many thanks for being my lecturer on this topic.

I actually enjoyed your current article very much and most of all enjoyed the way in which you handled the issues I widely known as controversial. You're always quite kind towards readers much like me and aid me in my everyday living. Thank you.

guest avatar
kitchen tools

4 years, 2 months ago

 

First off I would like to say great blog! I had a quick question in which I'd like to ask if you do not mind. I was interested to find out how you center yourself and clear your mind before writing. I've had trouble clearing my thoughts in getting my thoughts out. I truly do enjoy writing however it just seems like the first 10 to 15 minutes are usually wasted just trying to figure out how to begin. Any suggestions or hints? Appreciate it!

guest avatar
daftar Kincir86

8 months, 2 weeks ago

 

I belieeve this is among the so much important information for me. And i'm glad studying your article. However want to remark on some normal things, The wdbsite taste is ideal, the articles is truly excellent : D. Just right process, cheers

Already signed up? Login.
  •